1. LAVA TOUR
2. TRADITION
1. KERATON JOGJAKARTA
Kunjungan hari sebelumnya di lereng merapi, setelah lava tour kami mengunjungi museum budaya Ullen Sentalu. Sayangnya di museum tersebut kami tidak diperkenankan mengambil gambar sedikit pun. Dari Ullen Sentalu kami belajar banyak mengenai sejarah kerajaan di Jawa Tengah. Kerajaan Mataram yang besar akhirnya terpecah menjadi 4 kerajaan besar, yang sampai sekarang para Sultan-nya masih bertahta di Tanah Jawa, kerajaan yang masih menjaga setiap tradisinya, menjadi ragam budaya yang mengesankan dan harus kita lestarikan. Perbedaan ciri khas dari 4 kerajaan tersebutlah yang ingin di tampilkan di Ullen Sentalu. Untuk melengkapinya, pada hari kedua kami berkunjung ke Kraton Yogjakarta, icon utama kota ini.
penjelasan dipimpin oleh guide tiap rombongan
gerbang masuk Kraton Jogjakarta
ratusan peralatan gamelan yang umurnya sudah ratusan tahun..
Batik Tulis, merupakan salah satu kekayaan Indonesia, yang sudah di patenkan oleh UNESCO.
Campuran budaya Jogjakarta dengan budaya lain dari luar, terlihat pada ukiran atap keraton ini.
2. KERAJINAN PERAK DAN BATIK
SALAH SATU HASIL KERAJINAN PERAH KOTA GEDE
DISINI SISWA SISWI DIIZINKAN PRAKTEK MEMBATIK, MENGGUNAKAN CANTING DAN MALAM, BANYAK YANG TERTARIK, DAN BERHASIL MEMBUAT BATIK TULIS.
🙂 SEMANGAT 🙂